Investasi Tumbuh Aman dan Utuh
Belanja Belanji Jalan Terus
Tujuan investasi adalah untuk menumbuhkan aset secara cepat dengan cara yang aman. Apabila ada jaminan sama-sama aman, wajar dong apabila memilih yang memberi lebih banyak manfaat dan keuntungan.
Kabar gembira untuk nasabah dan masyarakat yang mencari instrumen investasi aman dan menguntugkan. Dalam rangka menyambut ulang tahun ke-14, BPR Arto Moro meluncurkan program Deposito berhadiah voucher belanja.
Melengkapi aneka manfaat sebelumnya, seperti bunga tinggi hingga maksimal 6%, aman dijamin LPS, hadiah langsung souvenir cantik, fasilitas pick up service, fasilitas ARO, fasilitas back to back, kini Deposito Arto Moro semakin menguntungkan dengan adanya tambahan bonus Voucher Belanja.
Nasabah deposito yang melakukan penempatan dana pada Periode promo yaitu tanggal 9 Mei – 31 Juli 2022 akan mendapatkan bonus voucher belanja dengan besaran sebagai berikut:
-
Tambahan voucher 0,125% untuk penempatan deposito selama 3 bulan
-
Tambahan voucher 0,25% untuk penempatan deposito selama 6 bulan
-
Tambahan voucher 0,50% untuk penempatan deposito selama 12 bulan
Aduh, jangan pakai prosentase. Bingung. Gimana hitungan mudahnya?
Tenang sobat Arto Moro. Berikut daftar besaran voucher belanja yang diperoleh berdasarkan nominal penempatan di Deposito Arto Moro.
Ilustrasinya bagaimana, min?
Jadi apabila sobat Arto Moro melakukan penempatan deposito sebesar Rp 100 juta rupiah selama 6 (enam) bulan, maka akan mendapatkan manfaat dan keuntungan sebagai berikut:
-
Bunga tinggi hingga 6%, berarti sebesar Rp500 ribu per bulan.
-
Voucher belanja sebesar Rp250 ribu
-
Souvenir cantik berupa jam dinding.
-
Dana pasti aman dijamin LPS (Lembaga Penjaminan Simpanan).
-
Fasilitas pick up service (cukup santai di rumah, kami akan datang untuk memberikan layanan).
-
Apabila berulang tahun atau momen khusus, kami akan mengirimkan hadiah sebagai ucapan selamat.
-
Bisa untuk jaminan pengajuan kredit.
Banyak banget, kan manfaat yang bisa sobat Arto moro dapatkan. Dana investasi aman dan terus menumbuh sementara belanja belanji tetap bisa berjalan dengan hepi karena ada hadiah voucher belanja.
Jadi, tunggu apalagi sobat Arto Moro. Segera hubungi marketing BPR Arto Moro atau
hotline di nomer (024) 6772740 dan WA 0822 3203 4679.
Semakin besar deposito yang ditempatkan, semakin besar pula keuntungan dan voucher belanja yang didapatkan.